--> Skip to main content

Kecamatan Pagaden Barat, Kabupaten Subang, Provinsi Jawa Barat

Sampurasun ... Rampes ....

MANGYONO.COM Pagaden Barat  adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Subang, Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Kecamatan ini dibentuk dari Kecamatan Pagaden dan Subang Pada tahun 2008. Kode pos  41252

Sebagian besar penduduk kecamatan ini bermata pencaharian sebagai petani, pertanian kecamatan Pagaden Barat adalah padi. Jika kita berkeliling, sejauh mata memandang, hamparan padi hijaulah yang mendominasi mata. ibu-ibu di kecamatan Pagaden Barat pada umumnya menjadi ibu rumah tangga tapi ada juga yang menjadi buruh pabrik.

      
Kecamatan Pagaden Barat, Kabupaten Subang, Provinsi Jawa Barat
 Kantor Kecamatan Pagaden Barat, Kabupaten Subang, Provinsi Jawa Barat

Kecamatan Pagaden Barat terbagi atas 9 desa : 
  1.   Desa Balingbing, Kecamatan Pagaden Barat
  2. - Desa Bendungan, Kecamatan Pagaden Barat
  3. - Desa Cidadap, Kecamatan Pagaden Barat
  4. - Desa Cidahu, Kecamatan Pagaden Barat
  5. - Desa Margahayu, Kecamatan Pagaden Barat
  6. - Desa Mekarwangi, Kecamatan Pagaden Barat
  7. - Desa Munjul, Kecamatan Pagaden Barat
  8. - Desa Pangsor, Kecamatan Pagaden Barat
  9. - Desa Sumurgintung, Kecamatan Pagaden Barat

Kantor Kecamatan Pagaden Barat dan alun - alun Pagaden Barat
Kantor Kecamatan Pagaden Barat dan alun - alun Pagaden Barat

Semua desa di atas sebelumnya adalah bagian Kec. Pagaden, kecuali Cidahu yang sebelumnya bagian Kec. Subang.
 

Baca : Daftar Nama Kecamatan, Kelurahan/Desa & Kodepos, Di Kota/Kabupaten Subang, Jawa Barat (Jabar), Republik Indonesia


Data dari  Kecamatan Pagaden Barat, Kabupaten Subang, Jawa Barat masih minim, mungkin bisa sobat tambahkan dengan mengirimkan data atau kegiatan dari kecamatan tersebut atau Kecamatan lainnya yang ada di Kabupaten Subang ke (email  : blogmangyono@gmail.com) / Inbox Facebook ( Mang Yono ). Bisa mengirimkan Foto asli jepretan sobat untuk dipublikasikan di Blog Mang  Yono ( BIAR MAKIN KEREN KABUPATEN SUBANG-NYA ).
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar
Comments
0 Comments