Cara cek pulsa, mengetahui nomor sendiri dan daftar TM Telkomsel
Sampurasun ... Rampes.
MANGYONO.com – Sinyal Telkomsel di kampung saya cukup bagus, karena jarak ke BTS-nya cukup deket, sekitar 1 Km.
Berikut ini saya akan langsung tulis disini cara cek pulsa, mengetahui nomer sendiri, cara daftar TM terbaru 2015 biar saya gak lupa lagi, maklum faktor umur sering lupa ... Hehehe
Cara Mengetahui Nomor TELKOMSEL (Simpati dan Kartu As)
Nah, Untuk Cek / mengetahui Nomor tekan sendiri, caranya yaitu dengan menekan *808# lalu tekan Call/OK atau Gambar gagang telepon ... Dah, beres dah... langsung muncul nomor kita di layar Hp.
Cara pendaftaran Talk Mania atau TM Jenis pendaftaran simpati talk mania terdiri dari 2 jenis yakni
i. TM ON SIANG Untuk Pendaftaran TM ON siang dilakukan mulai pada pukul 01.00AM atau dini hari berlaku sampai jam 18.00PM WIB. Sedangkan Tarif untuk pendaftaran dikenakan Rp3000 dengan waktu bicara 9000 detik.
ii. TM ON MALAM
Untuk Pendaftaran TM ON Malam dilakukan mulai pada pukul 18.01PM - 00.00AM WIB Sedangkan Tarif untuk pendaftaran dikenakan Rp2500 dengan waktu bicara 3000 detik)
Nah, Pendaftaran atau Registrasi TM ini syaratnya kita harus memiliki minimal pulsa sebesar Rp5000 dan pastinya menggunakan SIM Card simpati juga ya... Gak boleh yang lain ... Heheheh
Cara mendaftar simpati talk mania atau TM ON yaitu:
i. Cara SMS:
Ketik TM Spasi ON Kirim 8999, kemudian tunggu sms balasan, yang memberitahukan bahwa registrasi TM kita telah aktif atau bahkan harus mengulang, karena jaringan sibuk.
Ketik TM Spasi ON Kirim 8999, kemudian tunggu sms balasan, yang memberitahukan bahwa registrasi TM kita telah aktif atau bahkan harus mengulang, karena jaringan sibuk.
ii. Cara Call
Tekan tombol berikut ini *999# dari handphone dan silahkan pilih talkmania
Tekan tombol berikut ini *999# dari handphone dan silahkan pilih talkmania
Untuk Cek Pulsa Telkomsel semua orang tentunya sudah tau ya, ya sudah ini buat mengingatkan saya aja ... Hehehe... Caranya tekan *888# lalu tekan Call/OK atau gambar gagang telepon.