Buah Naga Untuk Mencegah Jerawat
Sampurasun ... Rampes.
MANGYONO.com – Masalah jerawat memang sangat mengganggu, khususnya bagi para remaja yang sedang puber sehingga terjadi banyak produksi minyak berlebih dan timbulah ‘endog’ cinta alias jerawat. Namun tidak hanya pada remaja saja yang dapat terkena jerawat, tingkat usia diatas remaja juga terkadang dapat terkena masalah jerawat disebabkan stres berat, atau kasmaran lagi alias puber kedua ... Hahaha.
Nah, cara menghilangkan jerawat itu diperlukan cara yang tepat, karena jika tidak justru dapat menimbulkan bekas jerawat seperti noda titik titik hitam atau bekas berlubang yang telah di campakan / ditinggalkan oleh jerawat.
Buah Naga Untuk Mencegah Jerawat
Tenang saja sobb... Khan ada Buah Naga... Buah naga itu banyak mengandung vitamin C, B1, B2 dan B3 serta mineral yaitu fosfor, zat besi dan juga kalsium. Kandungan vitamin C yang cukup tinggi pada buah nada ini dapat digunakan untuk membantu mencegah munculnya jerawat baik untuk remaja ( ABG ) maupun dewasa, orang tuwa ( ABG Tuwa ) .
Caranya cukup mudah, langsung saja simak cara meramu Buah Naga untuk mencegah jerawat berikut ini ya:
- Petik buah naga dari pohonnya... Kalau gak punya ya beli dulu ... Hehe.
- Kupas kulit buah naga, terus haluskan buah naga menjadi pasta
- Setelah itu oleskan pasta buah naga tersebut pada daerah yang berjerawat, tunggu 30 menit kemudian bilas
Untuk menghasilkan yang maksimal, cara ini di lakukan dua kali sehari ... Selamat mencoba...
Baca juga :
Cara panen Buah Naga .. Hahaha
Cara Menanam Buah Naga Cepat Tumbuh Dan Berbuah
Cara Proses mekarnya bunga buah naga
Ciri Penyerbukan Buah Naga yang berhasil
Cara menanam pohon buah Naga dengan stek batang
Cara Penyerbukan Manual Bunga Buah Naga
Cara membuat tiang penopang untuk tanaman buah naga
Manfaat dan khasiat buah Naga bagi tubuh
Cara mengobati darah tinggi dengan buah naga