Leunca ( Solanum nigrum L ) selain untuk lalaban berkhasiat juga
Sampurasun ... Rampes.
MANGYONO.com - Leunca (Solanum nigrum L) selain untuk lalaban berkhasiat juga.
Leunca (Solanum nigrum L) ... Bagi orang Sunda tentu sudah tidak asing lagi. Biasanya, sayuran ini sering digunakan sebagai lalaban. Dan orang Sunda sangat senang memakannya mentah-mentah (tidak dimasak) atau dibuat karedok leunca. Tapi bagi yang gak suka lalapan, Leunca bisa dimasak dengan dipadukan dengan oncom, yang biasa disebut Ulukutek ... Hehhehe. Baca Karedok Leunca Khas Jawa Barat
Leunca ( Solanum ningrum L ) selain untuk lalaban berkhasiat juga
Karedok Leunca Khas Jawa Barat
Menanam terong kuning, peuheur (Solanum indicum )
Terong bulat Gelatik ( Glatik round eggplant )
Takokak ( Solanum torvum ).
Buah Takokak Bisa Menyembuhkan Mata Minus.
Cara Tumpang sari padi dengan terong
Cara semai terong peuheur / terong kuning .
Selain cocok untuk menemani makan, leunca juga mengandung khasiat yang sangat luar biasa. Leunca ini berkhasiat untuk mengobati ....
Sebagai obat kutilan / kutil ....
Yang digunakan Getahnya, terus oleskan pada Kutil ... Kutil yaitu gangguan pada kulit.
Khasiat lainnya yaitu, rebusan air daunnya juga dapat melancarkan buang air kecil, menyembuhkan sakit perut, batuk dan mampu pula menurunkan tekanan darah tinggi serta bermanfaat mengurangi jumlah sel darah putih dalam tubuh.