--> Skip to main content

Tips/Cara Cangkok Tanaman

Tips/Cara Cangkok Tanaman

Cara mencangkok tanaman ada yang mudah ada pula yang memerlukan perlakuan khusus. Yang mudah antara lain jambu biji, jambu air, jeruk mangga dan rambutan. Yang lebih sulit dan memerlukan perlakuan khusus adalah Belimbing, durian dan nangka. Baca Keuntungan mencangkok  dan Kerugian Dari Mencangkok

Untuk membuat cangkokan yang berkwalitas langkah pertama yang dilakukan adalah memilih calon batang yang bagus posturnya dengan ciri-ciri:

  • Batang tegak lurus (vertikal) dan tidak bercabang minimal sepanjang 50 cm.
  • Diameter batang minimal 3 cm
  • Percabangan 3-4 cabang terletak di ujung batang vertikal 50 cm tadi
  • Jumlah daun minimal 4-5 helai per cabang
  • Daun pucuk dalam keadaan dewasa ( berwarna hijau tua).
  • Tidak dalam keadaan berbunga.
Tips/Cara Cangkok Tanaman
Tips/Cara Cangkok Tanaman


Media cangkokan berupa campuran kalau bisa dari kompos (bukan pupuk kandang) dan tanah pebandingan 2:1 sehingga mempunyai beberapa sifat yang merangsang pertumbuhan akar misal:
  • Porus, sehingga mudah ditembus akar-akar muda
  • Ringan, agar tidak membebani batang yang dicangkok.
  • mampu menahan air sehingga media cukup lembap
  • Bahan pembungkus plastik transparan, sehingga bisa mempertahankan kelembapan akar  dan mudah untuk mengontrol pertumbuhan akar

Baca juga :  
Musim Jeruk Bali ( Pamelo )
Obat awet muda dari kulit jeruk bali   
Resep Rujak Buah Jeruk Bali dan Cara Membuatnya
Tanaman Cangkok Jeruk Bali Tumbuh Subur.
Cara mendapatkan bibit dengan mencangkok 
Memperbanyak tanaman dengan cara mencangkok
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar
Comments
0 Comments